Rabu, 25 April 2012

VTE adalah pembekuan darah di kaki, yang kadang pecah, dan menjalar sampai ke paru-paru (emboli paru). Kondisi seperti mungkin kasusnya jarang terjadi, namun cukup mematikan bila mengalami keadaan ini.

Penelitian dari Otago University dan Oxford Universty menemukan, risiko terkena VTE cukup tinggi pada orang yang mengalami kegemukan, terutama menyerang wanita. Penelitian difokuskan pada wanita berusia rata-rata 56 tahun  yang punya masalah VTE. Catatan mereka setelah12 minggu pasca-operasi diteliti untuk melihat indikasi yang diamati.

0 Responses to Waspada, Wanita Gemuk Berisiko Kena VTE:

Copyright 2008 Vivi Dwi Larasati . All rights reserved.

Template By: Hive Designs Ported By: Theme Lab. Blogger by akOOgle